Mengenal Sistem Kerja Nissan e-Power, Apa Bedanya dengan Mobil Listrik dan Hybrid?

Mivecblog.com – Nissan Kicks e-Power akhirnya diperkenalkan secera resmi oleh Nissan Indonesia melalui channel Youtubenya. Nissan Kicks emang sejak lama sudah digadang-gadang akan dibawa ke Indonesia untuk menggantikan Nissan Juke yang sudah sangat “tua”, walaupun Nissan Juke terbaru sebenarnya sudah ada penerusnya. Sayang, tidak diboyong ke Indonesia. Baca jugaSelubung All New Nissan Juke 2020 Dibuka, Desainnya Lebih Dewasa dan Lebih Lega

Nissan Kicks e-Power

Nissan Kicks e-Power

Bicara soal harga, Nissan Kicks e-Power ternyata dijual dengan harga yang cukup mahal jika dilihat dari modelnya. Mobil di kelas sub compact SUV ini dibanderol dengan harga 449 juta rupiah, OTR Jakarta. Mahal kalau dibandingkan dengan Hyundai Kona (363 jutaan) atau misalnya Honda HR-V (mulai 300 jutaan).

Continue reading

Tesla Model S Performance Kini Lebih Ngebut, Hanya 2,3 Detik Untuk Tembus 60 Mph

Mivecblog.com – Tesla telah merilis catatan waktu official untuk Model S Performance terbarunya. Dalam situs Tesla, Model S Performance mampu menembus angka 2,3 detik untuk negbut dari 0 hingga 60 Mph atau 96 Kph. Angka ini lebih baik dari Model S Performance sebelumnya yang “hanya” 2,4 detik!

Tesla Model S Performance

Tesla Model S Performance

Angka ini otomatis menjadikan Tesla Model S sebagai mobil yang masuk dalam kategori top league mobil tercepat sejagad, yang hanya diisi oleh sedikit sekali mobil produksi massal. Ada yang lebih cepat lagi?

Continue reading

Supercar Listrik dari Srilanka “Vega EVX” Akan Mejeng di Genewa Motor Show 2020

Mivecblog.com – Srilanka, negara yang dulunya disebut dengan Ceylon dengan kode telepon +94 ini akan memboyong supercar pertamanya yang disebut dengan Vega EVX ke ajang Genewa Motor Show 2020 pada Maret nanti.. Vega EVX merupakan supercar listrik (EV) yang diproduksi oleh Vega Innovations, sebuah perusahaan startup di Srilanka.

Vega EVX - Supercar Srilanka (1)

Vega EVX – Supercar Listrik dari Srilanka

Sebenarnya, Vega EVX diperkenalkan pertama kali pada tahun 2015 lalu. Namun prototype pertama dari mobil ini baru selesai dibangun pada tahun ini atau 5 tahun kemudian. Seperti apa wujudnya?

Continue reading

Tesla Recall Ribuan Model X Akibat Baut Yang Karatan

Mivecblog.com – Tesla kembali mengumumkan recall untuk salah satu mobilnya, Tesla Model X. Para pemilik SUV listrik ini disarankan untuk membawa mobilnya ke dealer untuk dilakukan pemeriksaan terkait masalah pada bagian steering-nya.

Tesla Model X

Tesla Model X

Masalah yang sama pernah terjadi tahun 2018 lalu untuk Model S. waktu itu, sebanyak 123.000 Tesla Model S di-recall walaupun belum ada insiden yang diakibatkan oleh masalah ini. Mantab juga ya Tesla, emang masalahnya apa sih? Continue reading

Tesla Cybertruck, Dibully dan Jadi Meme Dimana-mana Tapi Laris Manis

Mivecblog.com – Tesla telah resmi merilis truck listriknya yang diberi nama Cybertruck. Menurut bos Tesla, Elon Musk, Cybertruck ini dibuat dari inspirasi mobil tahun 1970an, yaitu Lotus S1 Esprit tahun 1977 yang digunakan dalam film James Bond The Spy Who Loved Me. Dan memang, desain Cybertruck tidak jauh dari wujud mobil ini yang terbilang “aneh”.

Lotus S1 Esprit

Lotus S1 Esprit

Sesuai dengan janji Musk, Cybertruck dirilis tanggal 21 November lalu di Los Angeles. Banyak yang kaget karena desainnya tidak sesuai dengan renderan kebanyakan orang yang berseliweran di dunia maya. Desain Cybertruck sangat simpel, bersudut tajam tapi tetap futuristik mirip dengan mobil-mobil dalam film fantasi luar angkasa. Baca jugaConfirm : Truck Tesla Akan Hadir 21 November, Lebih Baik dari Ford F-150

Continue reading

Nama Resmi Crossover Listrik Ford adalah Ford Mustang Mach E, Ini Bocorannya

Mivecblog.com – Ford akhirnya mengumumkan nama resmi untuk crossover listrik pertama mereka yang terinspirasi dari Ford Mustang. Crossover ini diberi nama Ford Mustang Mach E yang sekaligus sebagai anggota terbaru untuk keluarga Mustang. Padahal beda jauh ya mesinnya antara mobil listrik dan mesin bensin? 😀

Logo/Emblem Ford Mustang Mach E

Logo/Emblem Ford Mustang Mach E

Mach E secara resmi baru akan dirilis pada tanggal 17 November 2019 nanti, beberapa hari menjelang pembukaan Los Angeles Auto Show 2019. Spyshotnya juga sudah tersebar dan memperlihatkan desain lampu yang sangat mirip dengan Mustang. Baca jugaSpyshot Mustang Versi Crossover Listrik, Lampu Belakang Mustang Banget!

Continue reading

Wow, Hypercar Listrik Pertama Asal Jepang adalah Aspark Owl, Tembus 2.012 PS!

Mivecblog.com – Setelah bertahun-tahun, akhirnya versi produksi dari hypercar pertama asal Jepang akan segera hadir. Mobil yang disebut dengan Aspark Owl ini pertama kali hadir dalam sebuah konsep di ajang Frankfurt Motor Show 2017 lalu. Dan yang cukup mengejutkan, mobil ini bukan diproduksi oleh para raksasa otomotif Jepang seperti Toyota, Honda ataupun yang lain, melainkan sebuah perusahaan bernama Aspark.

Aspark Owl

Aspark Owl, Hypercar Listrik Pertama dari Jepang

Namun bukan itu saja, hypercar ini juga tidak menggunakan mesin bahan bakar fosil, tetapi full listrik alias all electric hypercar. Tenaganyapun tidak tanggung-tanggung, tembus 2.012 PS atau 1.985 HP (1.480 kW) serta torsi super badak 2.000 Nm!

Continue reading