Data Gaikindo untuk mobil paling laris di Indonesia di awal tahun 2018 ini sudah keluar. Selama bulan Januari 2018 secara wholesales atau dari pabrik ke dealer mencapai 95.892 unit. Jika dibandingkan dengan bulan yang sama tahun 2017 lalu, jumlah ini mengalami kenaikan sekitar 11%.
Toyota masih menjadi raja di negeri ini dengan total penjualan mobil-mobilnya mencapai 25.405 unit dalam satu bulan. Sebagai raja dari segala raja, Avanza masih menjadi yang terdepan dengan total penjualan sebanyak 7.543 unit. Continue reading