Yamaha Mio S 125 Blue Core Sudah Hadir di Batam, Harganya Berapa?

Sekitar seminggu yang lalu, Yamaha meluncurkan motor matik terbaru di kelas entry level dengan menunjuk Isyana Sarasvati sebagai brand ambassador-nya. Iyes, siapa lagi kalau bukan Yamaha Mio S 125cc Blue Core. Motor ini dirilis dengan 4 pilihan warna, yaitu Special Green, Smart White, Spirit Red dan Strong Black.

Yamaha Mio S 125cc Blue Core

Yamaha Mio S 125cc Blue Core

Untuk daerah DKI Jakarta, Mio S dibanderol dengan harga 15.750.000 rupiah, dan diposisikan diantara Mio Z dan Mio M3AKS SSS. Sementara itu berapa banderol motor ini untuk di Batam?

Menurut informasi dari manajemen Alfa Scorpii, Harga Mio S 125 Blue Core di Batam adalah 15.994.000 rupiah, atau sedikit lebih mahal (244 ribu rupiah) dibandingkan dengan harga di Jakarta. Dan per hari ini, Yamaha Mio S 125 Blue Core sudah ready di dealer-dealer Yamaha di kota Batam.

Sebagai perbandingan berikut ini daftar lengkap Harga Yamaha Mio di Batam dan di Jakarta :

Perbandingan Harga Yamaha Mio di Batam dan Jakarta

Perbandingan Harga Yamaha Mio di Batam dan Jakarta

Yups, semuanya selisih 244.000 rupiah harganya. Ga masalah itu, biaya kirim dari Jakarta ke Batam berapa coba? 😀

Sumber harga : LamikGemini.com

 

Related Post

4 comments on “Yamaha Mio S 125 Blue Core Sudah Hadir di Batam, Harganya Berapa?

Monggo, silakan dikomeng atau dicaci maki...gratis ^_^

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.