Hasil IRS Seri 3 Race 2 Kelas 150cc, Yamaha R15 Kembali Sapu Bersih Podium

Hasil Race 2 IRS Seri 3 kelas 150cc kembali didominasi oleh pembalap Yamaha dengan YZF-R15. Richard Taroreh kembali naik podium di race 2 kali ini. Richard Taroreh dari tim Yamalube Jasti Putra Usaha Jaya NHK FDR 549 kali ini berhasil menjuarai Race diikuti oleh Febrianus Balank dari tim Yamaha Yamalube Aspira Premio FSCM WJ72 EGP HDS dan juga Wawan Welo dari tim Yamaha RRS Bromo Jaya MX Racetech di posisi 3.

Pembalap Yamaha kembali Dominasi Podium Race 2 IRS Seri 3 Kelas 150cc

Pembalap Yamaha kembali Dominasi Podium Race 2 IRS Seri 3 Kelas 150cc

Di race 2 ini ada 2 pembalap Honda yang mampu berada di grup depan. Mereka adalah Fitriansyah Kete dari tim Sidrap Honda Daya dan I Gede Arya dari tim MKRD NHK. Fitriansyah berhasil finish di posisi 4 sementara I Gede berhasil finish di posisi 6. 

Selama Race 2 ini, Richard Taroreh dan Balank terlihat cukup kencang sejak awal race. Hingga di lap terakhir, keduanya berhasil menjauh dari kejaran pembalap di belakangnya dengan selisih sekitar 9 detik. Wow…

Berikut hasil race 2 IRS Seri 3 kelas 150cc:

Hasil Race 2 IRS Seri 3 kelas 150cc

Hasil Race 2 IRS Seri 3 kelas 150cc

Sementara itu Rafid Topan yang sukses podium di Race 1 harus mengakhiri race di posisi 16. Bahkan untuk Gupita Kresna yang podium 1 di race 1 harus DNF di race 2 ini karena masalah sprocket gear depan. By the way, selamat buat tim Yamaha… Tim Honda mulai merangsek naik ini…

 

Related Post

Monggo, silakan dikomeng atau dicaci maki...gratis ^_^

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.